Subscribe:

Astronomi

Sabtu, 30 Juni 2012

Edelweis


Edelweis (kadang ditulis eidelweis) atau Edelweis Jawa (Javanese edelweiss) juga dikenal sebagai Bunga Abadi yang mempunyai nama latin Anaphalis javanica, adalah tumbuhan endemik zona alpina/montana di berbagai pegunungan tinggi Indonesia. Tumbuhan ini dapat mencapai ketinggian maksimal 8 m dengan batang mencapai sebesar kaki manusia walaupun umumnya tidak melebihi 1 m. Tumbuhan yang bunganya sering dianggap sebagai perlambang cinta, ketulusan, pengorbanan, dan keabadian ini sekarang dikategorikan sebagai tanaman langka.

Snowdrop (Galanthus nivalis)

Snowdrop (Galanthus nivalis) dikenal juga dengan sebutan Milk Flower. Mahkota bunga ini berwarna putih susu dengan sedikit warna hijau jamrud di bagian dalam segmennya. Bunga ini tumbuh di awal musim semi. Namun di sejumlah daerah, bunga ini tumbuh di musim dingin, muncul dari bawah tumpukan salju. Mungkin ini lah sebabnya mengapa bahasa bunga dari snowdrop adalah “harapan”.

bunga snowdrop atau artikan dalam bahasa Indonesia bunga tetesan salju.  Snowdrop (Galanthus nivalis) dikenal juga dengan sebutan Milk Flower. Mahkota bunga ini berwarna putih susu dengan sedikit warna hijau jamrud di bagian dalam segmennya. Bunga ini tumbuh di awal musim semi. Namun di sejumlah daerah, bunga ini tumbuh di musim dingin, muncul dari bawah tumpukan salju. Bunga snowdrop, bunga yang mekar di titik terbeku pada musim dingin. hebatnya snowdrop.. di musim yang dingin, dia justru tumbuh dan mekar..

Dandelion

 

Dandelion adalah bagian dari Taraxacum, sebuah genus besar dalam keluarga Asteraceae. Nama Randa Tapak sendiri biasa digunakan untuk merujuk kepada sebuah tumbuhan yang memiliki "bunga" yang memiliki "bunga-bunga" kecil yang terbang ditiup angin. Asal asli dari tumbuhan ini adalah Eropa dan Asia, namun sudah menyebar ke segala tempat. Yang disebut sebagai bunga dari tumbuhan ini menjadi semacam jam hayati yang secara teratur melepaskan banyak bijinya. Biji-biji ini sesungguhnya adalah buahnya.

Kamis, 28 Juni 2012

Bukti Nyata Masa Lalu Lebih Canggih

Tahun 1900 ditemukan sebuah logam yang membatu yang berusia sekitar 2000 tahun disebuah kapal karam di pulau Antikythera Yunani, 50 tahun kemudian benda tersebut dilihat dengan sinar-X dan menemukan bahwa benda tersebut merupakan sebuah alat mekanik seperti mekanik pada jam tangan, penemuan ini membuat para ahli arkeologi kebingunan, karena pada saat itu bangsa yunani tidak akan mungkin membuat benda mekanik serumit itu.

Anticythère Mechanics


Misteri Cahaya


Tahukah anda jika Cahaya juga merupakan suatu misteri? Berbeda dengan panas/kalor yang dapat diukur dengan rumus fisika atau bunyi/suara yang dapat diukur berdasarkan getaran. Cahaya hingga saat ini merupakan misteri sains yang belum terpecahkan.






6 Penemuan Yang Sulit Dijelaskan Dengan Iptek

The Voynich Manuscript
The Voynich manuscript adalah buku kuno yang terbukti sukses membuat para ilmuwan terlihat bodoh, seakan buku ini mengatakan, "Figure THIS out, fuckwads." Tapi nyatanya buku ini merupakan sebuah buku text yang menyimpan misteri dan maksud didalamnya, terdapat juga ilustrasi didalam buku kuno ini. Sebenarnya tulisan tersebut merupakan bahasa, tapi tak seorangpun tahu maksudnya. Dan pasti ada maksud dibalik tulisan tersebut. Tak ada kepastian siapa yang menulis ini, bahkan kapan buku tersebut ditulis.




Kenapa tidak bisa dijelaskan? Expert military code-breakers, cryptographers, mathematicians, linguists, orang-orang tersebut pun gagal dalam memecahkan kode tulisan ini bahkan untuk  satu katapun.

6 Jenis Semut Yang Langka

Semut adalah serangga eusosial yang berasal dari keluarga Formisidae, dan semut termasuk dalam ordo Himenoptera bersama dengan lebah dan tawon. Semut terbagi atas lebih dari 12.000 kelompok, dengan perbandingan jumlah yang besar di kawasan tropis. Semut dikenal dengan koloni dan sarang-sarangnya yang teratur, yang terkadang terdiri dari ribuan semut per koloni.
Jenis semut dibagi menjadi semut pekerja, semut pejantan, dan ratu semut. Satu koloni dapat menguasai dan memakai sebuah daerah luas untuk mendukung kegiatan mereka. Koloni semut kadangkala disebut superorganisme dikarenakan koloni-koloni mereka yang membentuk sebuah kesatuan.

Pulau Paskah dan Misteri 800 Patung Kuno

Patung batu berbentuk wajah yang terkenal ada di pulau paling terisolasi di dunia, Pulau Paskah. Setidaknya, ada lebih dari 800 patung batu yang disebut Moai tersebar di seluruh penjuru pulau. Bagaimana patung itu ada di sana, misterius!
Patung batu setinggi sekitar 9 meter, berbentuk wajah dan tertanam di tanah menjadi ciri khas kuat pulau ini. Easter Island atau Pulau Paskah memiliki nama asli Rapa Nui. Pada tahun 1722, seorang laksamana dari Belanda datang ke pulau ini pada hari Paskah dan mengaku telah menemukan pulau ini. Dari situ, secara tidak langsung, pulau Rapa Nui berganti nama jadi Pulau Paskah.

SETICon 2, Konferensi Para Pencari Kehidupan Alien

Namun, jangan mengira mereka yang berkumpul merupakan orang-orang nyentrik dengan penampilan aneh.
alien(Thinkstockphoto)
Konferensi yang tidak biasa digelar di Santa Clara, Calilfornia, Amerika Serikat, pada 22-24 Juni 2012 lalu. Konferensi bernama SETICon 2 ini mengumpulkan mereka yang tertarik dengan kehidupan lain di luar planet Bumi.

Mengungkap Misteri Bagaimana Patung "Moai" Pulau Paskah Bergerak

Penduduk asli Pulau Paskah, Polinesia, meyakini bahwa patung ini "bernyawa" berjalan sendiri menuju tempat peristirahatannya.
moai,pulau paskah"Patung ini bisa berjalan," begitu kata penduduk Pulau Paskah. Bagaimana caranya? Dan apakah cerita-cerita itu benar adanya? Simak kisah moai dalam NGI Juli 2012. (Randy Olson).
Selama berabad-abad para ilmuwan berusaha untuk memecahkan misteri bagaimana patung-patung batu kolosal yang berada di Pulau Paskah, Polinesia dapat bergerak. Sebuah teori baru berhasil diujicobakan, bagaimana patung yang diyakini sebagai patung bernyawa ini bergerak.

Tas Tertua di Dunia Berhiaskan Gigi Anjing

Bersamaan dengan proyek penemuan tas ini, ditemukan pula makam seorang wanita yang dikuburkan dengan setengah kilogram emas.
tas anjing,gigi anjing,tas kunoTas berhiaskan ratusan gigi anjing yang ditemukan di Jerman. Hiasan seperti ini diperkirakan jadi hal umum saat Zaman Batu dan dianggap sebagai sesuatu yang modis. (Klaus Bentele, LDA Halle)
Tas tertua di dunia ditemukan di Jerman dengan pujian pada si pemilik yang dianggap memiliki cita rasa tinggi pada Zaman Batu. Hiasan yang ditemukan pada tas tersebut bukan manik-manik atau batu berwarna. Melainkan gigi anjing.

Selasa, 26 Juni 2012

Fenomena Optik Alami

1. Pijaran Ekor (Afterglow)
 
Suatu pijaran ekor (afterglow) adalah cahaya lengkungan tinggi berwarna merah muda atau keputih-putihan yang muncul di langit karena partikel debu yang sangat halus tergantung di wilayah atmosfer tinggi. Suatu pijaran ekor mungkin muncul di atas awan tertinggi pada saat senja, atau dipantukan dari padang salju di daerah pegunungan setelah Matahari terbenam. Partikel menghasilkan efek penyebaran pada sebagian komponen cahaya putih. Afterglow adalah cahaya di langit saat sore hari berwarna merah muda atau keputih-putihan yang muncul akibat banyak pertikel debu halus di langit. Afterglow terlihat di awan yang tinggi atau dipantulkan oleh salju di pegunungan setelah matahari tebenam.

Jumat, 22 Juni 2012

Jenis-jenis Awan (Lengkap Dengan Fotonya)

sirus:

Cirrus (Ci), awan terlihat halus dan lembut seperti bulu2, berwarna putih. Ketinggian umumnya lebih dari 5.000 meter. Terdiri dari kristal es, suhu sangat dingin, walaupun pada musim panas atau kering. di definisikan sbg awan yang tampak tersusun dari serat lembut dan halus berwarna putih mengkilap bagaikan sutera, tanpa bayangan sendiri

Jenis-Jenis Petir Yang Paling Berbahaya

Petir atau halilintar adalah gejala alam yang biasanya muncul pada musim hujan di mana di langit muncul kilatan cahaya sesaat yang menyilaukan biasanya disebut kilat yang beberapa saat kemudian disusul dengan suara menggelegar sering disebut Guruh. Perbedaan waktu kemunculan ini disebabkan adanya perbedaan antara kecepatan suara dan kecepatan cahaya.

Kamis, 21 Juni 2012

Macam-macam Fenomena Optik di Atmosfer

Berikut ini  beberapa contoh fenomena optik yang terjadi di atmosfer.

1. Pijaran Ekor (Afterglow)
Afterglow adalah cahaya di langit saat sore hari berwarna merah muda atau keputih-putihan yang muncul akibat banyak pertikel debu halus di langit. Afterglow terlihat di awan yang tinggi atau dipantulkan oleh salju di pegunungan setelah matahari tebenam.
Foto Afterglow saat matahari terbenam di Florida

Fenomena Matahari & Atmosfer - Mirage Sunset

Tidak banyak yang mengetahui mengenai fenomena mirage sunset ini, fenomena yang bernama "Mirage Sunset" ini adalah sebuah fenomena dimana dua atau lebih bayangan matahari terlihat ketika cahanya matahari saat posisinya rendah direfraksikan (dibelokkan) diantara lapisan-lapisan udara dengan temperatur yang berbeda.

518px-sunspot-mirage.jpg
Contoh Mirage sunset, foto oleh : Mila Zinkova

Biasanya temperatur udara turun secara bertahap bersamaan dengan bertambahnya ketinggian. Hal yang sering kita lihat kemudian adalah matahari yang sedikit pipih. Mirage memerlukan variasi temperatur yang lebih banyak.

Misteri UFO di Laut Baltik

HeadlineWashington – Satu tahun sudah sebuah benda misterius ditemukan teronggok di dasar Laut Baltik. Kini benda yang diduga UFO tersebut diambil sampelnya oleh tim ekspedisi Swedia untuk diteliti lebih lanjut oleh para ahli.

Keindahan Pelangi Luar Angkasa

Headline



Lengkungan di langit ini merupakan ‘pelangi’ bintang yang jelas menjadi perhiasan menakjubkan yang pernah ada. Beruntung, pelangi ini berhasil diabadikan.

Singa (Panthera leo)

Singa (Sanskerta: Siṃha) atau dalam nama ilmiahnya Panthera leo adalah seekor hewan dari keluarga felidae atau jenis kucing. Singa merupakan hewan yang hidup dalam kelompok. Biasanya terdiri dari seekor jantan dan banyak betina. Kelompok ini lantas menjaga daerah kekuasaannya. Berat Singa kurang lebih antara 150 kg (betina) dan 225kg (jantan). Umurnya antara 10 sampai 15 tahun di hutan. Tetapi jika dipelihara bisa sampai 20 tahun.
Singa betina jauh lebih aktif dalam berburu, sedangkan Singa jantan lebih santai dan selalu bersikap menunggu dan meminta jatah dari hasil buruan para betinanya.

Kaktus Penyimpan Air

Daun dari tanaman gurun pasir yang menyimpan air dan bahan makanan biasanya berbentuk silinder, seperti genus stoncrops yang dikenal sebagai Sedum, atau bentuk prisma seperti tanaman di daerah dingin (Carpobrotus). Karena memiliki gudang penyimpanan air, tanaman-tanaman yang hidup di daerah gersang ini memiliki tampilan segar. Air disimpan di dalam batang atau sel dinding tipis dan lebar di daun. Lapisan atas dedaunan yang tebal ini mencegah penguapan air.   
Bentuk bundar adalah bentuk lain ciptaan tanpa cela dari tanaman gurun pasir. Karena bentuknya yang memiliki permukaan terkecil, bentuk bundar adalah bentuk volume paling efisien untuk menyimpan air. Batang tanaman gurun pasir yang tebal, bentuk bundar dan pori-pori yang tertutup selama siang hari dan terbuka di malam hari merupakan struktur yang mengurangi kehilangan air karena penguapan.

Komputer yang Bisa Digulung

code02 thumb Komputer yang bisa digulungTampaknya di masa mendatang kemajuan teknologi di bidang komputasi bakal membuat mulut menganga. Setelah Pranav Mistry sang jenius dari India menciptakan Teknologi Indera Keenam, sekarang dengan Sistem Kabel Terintegrasi dapat ditampilkan manipulasi layar komputer dengan sangat menakjubkan. Kita bisa menentukan ukuran dan bentuk layar semau kita, kapan pun dan di mana pun. Mau lihat film dalam layar kecil atau saat hendak presentasi yang membutuhkan layar lebar, kita tinggal menyesuaikan panjang kabel dengan menyambungkannya, lalu membentuknya sesuai keinginan kita.

Rabu, 20 Juni 2012

14 Fenomena Unik yang Jarang Kita Jumpai

1. Moonbows / Pelangi Bulan
http://upload.wikimedia.org/wikipedia/commons/6/6d/LunarRainbowVicFalls_small.jpg
Pelangi terjadi karena matahari bersinar pada tetesan-tetesan air embun, biasanya terjadi pada atmosfir setelah hujan. Moonbow lebih jarang terjadi, hanya dapat dilihat pada malam hari ketika bulan ada pada titik rendah pada saat bulan purnama sampai hampir purnama. Satu tempat popular untuk melihat Moonbow adalah di air terjun Cumberland di kentucky AS. ( en.wikipedia.org )

Proses Terbentuknya Pelangi

pelangi
Proses Terbentunya Pelangi
  
  
  Pelangi adalah salah satu fenomena optik yang terjadi secara alamiah dalam atmosfir bumi. Dalam fisika, warna-warna lazim diidentifikasikan dari panjang gelombang. Misalnya, warna merah memiliki panjang gelombang sekitar 625 – 740 nm, dan biru sekitar 435 – 500 nm. Kumpulan warna-warna yang dinyatakan dalam panjang gelombang (biasa disimbolkan dengan λ) ini disebut spektrum warna. Warna-warna ini adalah komponen dari cahaya putih yang disebut cahaya tampak (visible light) atau gelombang tampak. Komponen lainnya adalah cahaya yang tidak tampak (invisible light), seperti inframerah (di sebelah kanan warna merah) dan ultraviolet (di sebelah kiri jingga). Sinar putih yang biasa kita lihat (disebut juga cahaya tampak atau visible light) terdiri dari semua komponen warna dalam spektrum di atas – tentu saja ada komponen lain yang tidak terlihat, disebut invisible light.

Proses Terbentuknya Embun

Embun adalah proses terbentuknya partikel-partikel air karena kondensasi uap air lebih kuat dari pada proses penguapan uap air dalam udara.

Embun terbentuk ketika udara yang berada di dekat permukaan benda menjadi dingin mendekati titik dimana udara tidak dapat lagi menahan semua uap air. Kelebihan uap air itu kemudian berubah menjadi embun dan melekat di atas benda-benda yang dilewatinya.

Selasa, 19 Juni 2012

Mengapa langit berwarna biru?

Contoh penghamburan Rayleigh yang paling terkenal adalah atmosfer Bumi yang memberi warna biru di langit. Adalah Leonardo da Vinci yang sekitar tahun 1500an, menduga pertama kali alasan mengapa langit berwarna biru, khususnya dalam pengamatannya kalau asap kayu terlihat biru saat diamati pada latar belakang hitam (Jackson, 1998). Efek ini akhirnya dijelaskan secara kuantitatif tahun 1899 oleh Lord Rayleigh yang namanya diambil untuk menjelaskan fenomena ini.
Penghamburan Rayleigh terjadi saat sinyal yang datang memiliki panjang gelombang, ?, yang jauh lebih besar dari panjang gelombang resonansi dari elektron yang terikat dalam sebuah atom atau molekul.

Senin, 18 Juni 2012

Star Gazer


Jika sebuah bintang jaraknya 100 tahun cahaya, maka cahaya yang kita lihat malam ini dipancarkan oleh bintang 100 tahun yang lalu. Jadi, ketika kita menatap bintang di kejauhan, sebenarnya kita sedang melihat ke masa lalu.

Minggu, 17 Juni 2012

Peta Langit Penentu Arah Mata Angin

http://gheagheaghea.files.wordpress.com/2011/10/rasi-bintang1.jpg?w=221&h=300 Ternyata ada sekitar 70-an benda langit penunjuk arah. Benda langit ini tidaklah harus rasi bintang, tapi juga bisa bintangnya sendiri seperti Sirius (Alpha Canis Major) yang tampak pada saat fajar di awal bulan Agustus atau pun summer triangle (segitiga musim panas) yang terdiri dari Altair (Alpha Aquilla), Deneb (Alpha Cygnus), dan Vega (Alpha Lyra) yang membantu menunjuk arah Utara.









10 Ulat Bulu Paling Beracun

Ulat bulu memang paling dihindari oleh manusia, selain beberapa jenis bisa membuat badangatal-gatal, juga menjadi hama bagi tanaman produksi. Ulat bulu mana saja yang masuk kategori berbahaya? Berikut daftarnya:

1. The SaddlebackCaterpillar
Ulat yang cantik, tapi hati-hati jika terkena racunnya bisa menimbulkan gejala pembengkakan, rasa mual dan ruam selamaberhari-hari. Ulat ini tergolong rakus dan memakan segala jenis tanaman. Terdapat di taman, pot bunga, kebun dll

2. The Cinnabar Moth Caterpillar
Tergolong ulat yang rakus,tetapi jika dia kehabisan bahan makanan maka yg terjadi adalah salingkanibalisme antara sesama ulat. 

Untuk mempertahankan hidup ulat inidibekali senjata racun yang cukup mematikan bagi mangsanya. Kalau tersentuhmanusia maka racun tersebut membuat kita gatal dan ruam sekujur tubuh

17 Macam bentuk salju

http://hermawayne.blogspot.com
Salju adalah air yang jatuh dari awan yang telah membeku menjadi padat dan seperti hujan. Salju terdiri atas partikel uap air yang kemudian mendingin di udara atas jatuh ke bumi sebagai kepingan empuk, putih, dan seperti kristal.

Pada suhu tertentu (disebut titik beku, 0° Celsius, 32° Fahrenheit), salju biasa meleleh dan hilang. Proses saat salju/es berubah secara langsung ke dalam uap air tanpa mencair terlebih dulu disebut menyublim. Proses lawannya disebut pengendapan.

Foto Mikroskop Kristal Es yang Menakjubkan

Foto Menakjubkan dibawah ini adalah Kristal Es Beku yang diambil melalui microskop. Foto Microskop dibuat monocrome agar pencritraan Kristal Es lebih jelas karena es tidak punya warna dasar. silakan saksikan foto foto menakjubkan dibawah ini:

Snow by microscope (23 pics)

Snow by microscope (23 pics)

Unik, Tanpa Sihir Bunga Bersinar Terang

Unik, Tanpa Sihir Bunga Bersinar TerangIni bukanlah tipuan sihir karena mengubah bunga ini menjadi bercahaya. Adalah Profesor Mark Tester dan sekelompok ilmuwan Australia yang berhasil  menciptakan formula khusus yang dapat digunakan pada tanaman dan bunga, sehingga bisa membuat bunga itu bersinar di dalam kegelapan (glow in the dark).
Hal yang dilakukan adalah menyemprotkan sedikit cairan dari Bunga Galassia ke daun yang kemudian ditempatkan di dekat perangkat luminescent, dan cara ini langsung membuat mereka berpijar (flourescent).

Jam alarm lengkap dengan lampu LED untuk merawat tanaman di dalam ruangan

Memiliki tanaman di dalam ruangan memang memberikan kesejukan tersendiri tetapi coba dihitung berapa banyak tanaman yang bisa bertahan hidup tanpa sinar matahari?
Jam alaram yang satu ini bukan saja berfusngi sebagai jam yang akan membangunkan anda di pagi hari tetapi jam ini juga bisa memberikan kelangsungan hidup bagi tanaman yang berada diatasnya.

Sabtu, 16 Juni 2012

Gerakan Tubuh Bisa Menjadi Tenaga Listrik

HeadlineINILAH.COM, London - Para ilmuwan Inggris telah membuat perangkat yang dapat mengubah pergerakan tubuh menjadi tenaga listrik, yang mampu mengoperasikan berbagai alat elektronik kecil seperti ponsel atau pelacak GPS.

Alien dan UFO yang Tercatat Sejarah

Dua gambar dari c.6000 SM Tassili, Gurun Sahara, Afrika Utara. Mereka tidak melihat apakah mereka manusia? Pemberitahuan juga disk di langit di sisi kiri gambar.

 
Ukiran ini ditemukan di langit-langit New Kingdom Temple di Abydos, sekitar beberapa ratus mil selatan Kairo. Usia kuil ini diperkirakan 3.000 tahun. Ukiran pada langit-langit itu menyerupai helikopter, kapal selam dan pesawat.

Kamis, 14 Juni 2012

10 Hewan yang memiliki mata luar biasa

Menurut para ilmuwan, mata berevolusi sekitar 540 juta tahun yang lalu sebagai organ sederhana yang mendeteksi cahaya. Penglihatan adalah hal yang paling penting bagi banyak hewan, termasuk manusia. Inilah 10 hewan dengan mata yang aneh dan paling luar biasa dalam kerajaan hewan.


1. Tarsier
 Wp-Content Uploads 2007 08 Tarsier
Tersier adalah hewan kecil (seukuran tupai) yang termasuk primata nokturnal, ditemukan di hutan hujan di Asia Tenggara. Ini adalah satu-satunya primata yang sepenuhnya menjadi predator di dunia, makanannya berupa kadal dan serangga dan bahkan dikenal bisa menangkap burung yang terbang disekitar pohon. Fitur yang luar biasa, adalah matanya yang sangat besar, yang terbesar dari semua jenis mamalia. Untuk mengimbangi matanya yang ebsar, tersier memiliki leher yang sangat fleksibel, dan dapat memutar kepalanya 180 derajat, seperti burung hantu, untuk memindai mangsa potensial atau predatornya.
Setiap satu matanya lebih berat dari otaknya, tersier memiliki penglihatan yang sangat tajam dan penglihatan  malam (night vision) yang luar biasa, bahkan ada yang bilang mereka dapat melihat cahaya ultraviolet. Di sisi lain, mereka tampaknya memiliki penglihatan yang kurang terhadap warna-warna, seperti halnya dengan binatang nokturnal lain (termasuk kucing rumah dan burung hantu).

7 Hewan bermata Istimewa

1. Burung Hantu
Seperti banyak predator, burung hantu memiliki mata di depan wajah mereka, sehingga mereka memberi persepsi mendalam yang sangat baik selama ekspedisi berburu mereka, terutama dalam kondisi cahaya rendah. Menariknya, meskipun bermata besar dan
berrongganya juga hampir tak bisa bergerak. Inilah sebabnya mengapa burung hantu bisa memutar kepalanya sejauh ini.

Foto Capung


http://rivanputra.files.wordpress.com/2012/01/capung-biru.jpg

Glasswing, Kupu-Kupu Bersayap Transparan


glasswing butterfly Greta_oto
Kupu-kupu Glasswing atau kupu-kupu Frosty-Tipped Clearwing merupakan jenis kupu-kupu yang mempunyai sayap transparan seperti kaca. Kupu-kupu dengan lebar sayap antara 2.2 - 2.4 inci (5.6 - 6.1 cm) ini dapat ditemui dari Meksiko hingga Panama di Amerika Tengah.

Brown Accented Butterfly, Kupu-Kupu Bidadari dari Sulawesi


Cethosia_myrina
Brown Accented Butterfly (Cethosia myrina) atau Kupu-kupu Bidadari atau Kupu-kupu Sayap Renda merupakan salah satu dari 20 jenis kupu-kupu langka dan dilindungi di Indonesia berdasarkan pada Peraturan pemerintah / PP No. 7 Tahun 1999 Tentang Pengawetan Jenis Tumbuhan dan Satwa.
Kupu-kupu ini merupakan kupu-kupu endemik Sulawesi, yang berarti hanya dapat ditemui di Sulawesi saja.
Lebar rentang sayapnya (wingspan) dapat mencapai 75 mm.

Chimaera Birdwing, Kupu-Kupu Sayap Burung Peri dari Papua


Ornithoptera.chimaera.male
Kupu-kupu Sayap Burung Peri atau Chimaera Birdwing merupakan salah satu jenis kupu-kupu yang dilindungi di Indonesia. Kupu-kupu ini dapat ditemui di Papua (Indonesia dan Papua Nugini) dan mempunyai rentang sayap mencapai 80–180 mm untuk betina dan 70–150 mm untuk kupu-kupu jantannya.

Goliath Tigerfish (Mbenga), Ikan Buas dari Afrika

ferocious giant piranha which has been known to eat CROCODILES
Goliath tigerfish atau Mbenga (Hydrocynus goliath) merupakan ikan predator raksasa yang ditemukan di sungai Kongo di Afrika. Ikan “Piranha raksasa Afrika” ini dikabarkan pernah menyerang manusia dan bisa memangsa buaya.

Sabtu, 09 Juni 2012

Proses Metamorfosis: Kupu-Kupu Keluar dari Kepompong

Ini adalah foto-foto proses kupu-kupu monarki (Danaus plexippus) keluar dari kepompongnya.
kupu-kupu keluar dari kepompong 1
Setelah sekitar 2 minggu dalam bentuk pupa, kepompong (chrysalis) mulai tampak transparan sehingga kupu-kupu monarki yang berada didalamnya dapat terlihat. Kepompong akan terbuka ketika kupu-kupu telah siap untuk keluar, biasanya pagi menjelang siang.